“SKL + (plus)” Kompetensi Keahlian yang akan diperjuangkan mulai tahun 2021, dan semoga bisa direalisasikan tahun 2022 dengan menerapkan Pembelajaran Berbasis Proyek (PBL) adalah metode pembelajaran yang menggunakan proyek atau kegiatan sebagai media.
Peserta didik melakukan eksplorasi, penilaian, interpretasi, sintesis, dan informasi untuk menghasilkan berbagai bentuk hasil belajar sehingga, DIPERCAYA masyarakat.
- Service ringan mobil
- Mengendarai mobil
- Pengecatan mobil
- Service ringan motor
- Berwirausaha dengan modal kompetensi nomor 1 s.d nomor 4